Skip ke Konten

Shop 

Dibuat penuh perhatian dengan bahan-bahan dan resep terpilih, varian kue tart dan dessert premium Ann's dibuat sebagai mahakarya yang dipenuhi dengan kebahagiaan. Pesan sekarang untuk momen manis tak terlupakan!

New Creations

The Golden Mac & Cheese
The Golden Mac & Cheese menghadirkan cita rasa klasik yang naik kelas. Dimasak dengan potongan daging sapi lembut, keju béchamel yang creamy, dan pasta makaroni yang kenyal, setiap suapannya terasa kaya dan memanjakan lidah. Perpaduan rempah segar dan bawang hijau memberi sentuhan aroma herbal yang menyeimbangkan rasa gurihnya. Dibuat dengan bahan berkualitas dan sentuhan khas Ann’s, hidangan ini adalah comfort food premium yang hangat, lembut, dan tak terlupakan.
Rp 458.000 458000.0 IDR
Ann's Petits Fours Special Holiday Season
Kotak dessert istimewa berisi pilihan kue favorit dari Ann’s Bakehouse & Creamery — dibuat dengan penuh cinta untuk menambah keceriaan di setiap perayaan. Setiap gigitannya menghadirkan rasa manis dan kehangatan, sempurna untuk dijadikan hadiah atau dinikmati bersama orang terdekat.
Rp 625.000 625000.0 IDR
Tres Leches con Café with ABCD School of Coffee

Cake Tres Leches dipadukan dengan saus kopi susu latte dari espresso ABCD School of Coffee. Sponge cake vanilla direndam tiga jenis susu memiliki tekstur moist dan meleleh di mulut. Dilengkapi taburan cokelat bubuk dan disiram dengan sauce kopi espresso sedikit pahit dan seimbang, membuatmu merasa satu potong tak pernah cukup!

Rp 77.000 77000.0 IDR